Muncul Peringatan Segera Habiskan Saldo Pelatihan Prakerja, Adakah Sanksinya ?
Beberapa hari ini masyarakat penerima manfaat Kartu Prakerja dihebohkan dengan munculnya pesan notifikasi di laman dashboard prakerja.go.id yang tertulis “Habiskan Sisa Saldo Pelatihanmu, Segera lakukan pembelian pelatihan dan habiskan saldo pelatihanmu paling lambat tanggal 15 Desember 2020 pukul 23:59 WIB, gunakan kesempatan ini untuk meningkatkan kompetensimu” begitulah pesan notifikasi yang muncul.
|
pesan peringatan habiskan sisa saldo pelatihan |
Banyak juga yang bertanya, bagaimana jika sisa saldo pelatihan prakerja tidak dihabiskan ? apakah ada sanksi yang diberikan ? apakah sisa insentif pencairan akan ditangguhkan ? berikut kami rangkum beberapa penjelasan yang akan menjawab beberapa pertanyaan di atas.
Pihak Prakerja Menjawab
Louisa Tuhatu selaku Head of Communications Manajemen Pelaksana Kartu Prakerja menjelaskan bahwa sangat disayangkan apabila sisa saldo pelatihan kartu prakerja tidak digunakan seluruhnya dan tidak dimanfaatkan sebaik mungkin.
Louisa menyarankan agar semua peserta penerima manfaat kartu prakerja untuk menghabiskan sisa saldo pelatihan dan meningkatkan Kompetensi yang telah dimiliki.
Dikutip dari kompas.com, “Sayang dong jika dana pelatihan kalau tidak dipakai. Tujuan program Kartu Prakerja kan untuk meningkatkan kompetensi”, jelasnya.
Tidak ada sanksi bagi penerima manfaat kartu prakerja meskipun sisa saldo pelatihan tidak dihabiskan, dan dana yang tersisa dari saldo pelatihan otomatis akan dikembalikan ke kas negara (RKUN)
Artinya, dana insentif yang didapatkan setiap bulan akan masih tetap cair dan tidak berpengaruh meskipun dana pelatihan tidak digunakan semuanya.
Sebagai informasi, Program Kartu Prakerja akan berakhir pada 15 Desember 2020. Apabila melewati tanggal tersebut, para peserta penerima manfaat program kartu prakerja sudah tidak bisa lagi untuk mengikuti pelatihan.
“Setelah 15 Desember, peserta tidak bisa lagi mengakses dana pelatihan atau sisa saldo pelatihan serta tidak dapat melakukan pelatihan”, jelas Louisa.
Demikian artikel kami pada kali ini mengenai Muncul Peringatan Segera Habiskan Saldo Pelatihan Prakerja, Adakah Sanksinya ?. Semoga Bermanfaat.
Soal Lainya:
- Zat sisa metabolisme yang dikeluarkan melalui… Zat sisa metabolisme yang dikeluarkan melalui paru-paru adalah A. Urea dan uap air B. Garam dapur dan air C. Asam…
- Solusi Dapodik : Prefill tidak Bisa Didownload… Solusi Dapodik : Akun Kepala Sekolah Belum TerdaftarSetelah Aplikasi Dapodik Versi 2021 Rilis, banyak permasalahan yang dialami oleh teman teman…
- Segera Cairkan ! Berikut Cara Mencairkan Bansos BST… Segera Cairkan ! Berikut Cara Mencairkan Bansos BST Rp300 Ribu Melalui Kantor POS, Siapkan Syarat Pencairannya Tri Rismaharini selaku Menteri Sosial…
- Bantuan Upah Bagi Guru Honorer Dianggarkan 2,4 Juta… Bantuan Upah Bagi Guru Honorer Dianggarkan 2,4 Juta Per Orang, Segera Lengkapi PersyaratannyaBantuan Upah Bagi Guru Honorer sudah mulai disiapkan…
- Petunjuk Peringatan,Tema dan Logo Hardiknas Tahun 2020 Petunjuk Peringatan, Tema dan Logo Hardiknas Tahun 2020 Sesuai dengan Keputusan Presiden RI Nomor 11 Tahun 2020 terkait Penetapan Kedaruratan Kesehatan…
- Akun-akun di bawah ini yang mempunyai saldo kredit… Akun-akun di bawah ini yang mempunyai saldo kredit yang terdapat pada neraca sisa adalah a. beban angkut pembelian, penjualan, dan…
- Pengorganisasian pesan ditulis secara deduktif jika Pengorganisasian pesan ditulis secara deduktif jika A. kesannya menyenangkan pembaca B. pesannya tak menyenangkan pembaca C. pembaca kemungkinan tidak meminatinya…
- 636.381 Penerima BSU Guru Madrasah dan PAI Non PNS… 636.381 Penerima BSU Guru Madrasah dan PAI Non PNS akan Dibuatkan Rekening Baru636.381 Penerima BSU Guru Madrasah dan PAI Non…
- Materi dalam pelatihan Asesmen numerasi kelas awal… Materi dalam pelatihan Asesmen numerasi kelas awal ini ini ditujukan pada bagian A Pengukuran dan Geometri B Operasi Bilangan Sederhana…
- Akun-akun di bawah ini yang mempunyai saldo debet… Akun-akun di bawah ini yang mempunyai saldo debet yang terdapat pada neraca sisa adalah a. pembelian, retur pembelian, dan retur…
- Sisa metabolisme yang dikeluarkan melalui paru-paru adalah Sisa metabolisme yang dikeluarkan melalui paru-paru adalah Urea dan uap air Garam dapur dan air Asam amino dan amonia Karbon…
- Iros melakukan pengamatan terhadap isi dari beberapa… Iros melakukan pengamatan terhadap isi dari beberapa kotak, manakah kotak yang berisi makhluk hidup? Jika ternyata masing-masing isinya memiliki ciri…
- Berdasarkan gambar, bahan yang mungkin bisa… Berdasarkan gambar, bahan yang mungkin bisa digunakan untuk pembentukan biogas adalah? sampah organik, feces, limbah pertanian, limbah nuklir sampah rumah…
- Diadakannya pelatihan-pelatihan di Balai Pelatihan… Diadakannya pelatihan-pelatihan di Balai Pelatihan Guru (BPG) tentang hal-hal yang berkaitan dengan kemampuan mengajar merupakan contoh dari usaha pengembangan? strategi…
- Molekul air terbentuk sebagai sisa respirasi yang… Molekul air terbentuk sebagai sisa respirasi yang dihasilkan melalui tahap a. Glikolisis b. Reaksi transisi c. Daur krebs d. Reaksi…
- Yang dimaksud Rekonsiliasi bank adalah Yang dimaksud Rekonsiliasi bank adalah a. Laporan dari bank yang menyatakan saldo uang perusahaan di bank b. Laporan dari bank…
- Alasan Pengumuman Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 9 ditunda Alasan Pengumuman Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 9 ditundaPengumuman penerima Kartu Prakerja gelombang 9 yang sejatinya diumumkan pada hari Kamis masih…
- Mengatasi Barcode Tidak Muncul di SPJTM Bantuan BSU… Mengatasi Barcode Tidak Muncul di SPJTM Bantuan BSU Kemdikbud Pada Laman Info GTKBarcode SPJTM Bantuan BSU Tidak Muncul - Setelah…
- Muncul Pesan Terjadi Kegagalan Koneksi Dengan… Muncul Pesan Terjadi Kegagalan Koneksi Dengan Dapodik Kemdikbud Saat Registrasi Akun LTMPT, Lakukan Langkah BerikutProses Pendaftaran LTMPT untuk Seleksi SNMPTN…
- Bakteri menguntungkan yang hidup di usus besar… Bakteri menguntungkan yang hidup di usus besar manusia dan berperan dalam proses pembusukkan zat sisa makanan adalah Lactobacillus casei Anabena…