Guru Madrasah Bukan PNS Akan Mendapatkan Bantuan Subsidi Upah, Berikut Ketentuannya Surat Edaran Program Bantuan Subsidi Upah Bagi Guru Madrasah Bukan PNS dikeluarkan oleh Kementerian Agama Republik Indonesia tertanggal 23 September 2020. Surat Edaran ini ditujukan kepada Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi dan Kepala Bidang Pendidikan Madrasah/Pendidikan Islam Se-Indonesia …
Read More »Work From Home Bagi ASN Diperpanjang Sampai Akhir Mei
Work From Home Bagi ASN Diperpanjang Sampai Akhir Mei Kebijakan Bekerja Dari Rumah Bagi Aparatur Sipil Negara (ASN)diperpanjang hingga 29 Mei 2020. Hal ini tertuang pada terbitya Surat Edaran Menpan RB Nomor 54 Tahun 2020 Tentang Perpanjangan Work from Home (Bekerja dari Rumah). Surat Edaran Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan …
Read More »ASN di Jawa Timur Dilarang Mudik, Kecuali Memenuhi Syarat
ASN di Jawa Timur Dilarang Mudik, Kecuali Memenuhi Syarat Aparatur Sipil Negara di Provinsi Jawa Timur Dilarang Mudik, Hal ini tertuang dalam Surat Edaran Gubernur Jawa Timur Nomor: 800/3386/204.3/2020. Sehubungan dengan Surat Edaran Gubernur Jawa Timur Nomor : 800/3386/204.3/2020 tanggal 7 April 2020 tentang tentang Pembatasan Kegiatan Berpergian Ke Luar …
Read More »